Para Relawan Sudah Berjuang Sekuat Tenaga, Kader PKS Jangan Kalah

Ahad, (15/4) DPRD Karanganyar- Ratusan kader perempuan PKS memenuhi DPRD Karanganyar dalam rangka konsolidasi pemenangan suara perempu...



Ahad, (15/4) DPRD Karanganyar- Ratusan kader perempuan PKS memenuhi DPRD Karanganyar dalam rangka konsolidasi pemenangan suara perempuan pada Pilkada Karanganyar 27 Juni 2018 mendatang. Panitia mengundang Tim Pemenangan Anis Sandi Jakarta sebagai pembicara. Acara konsolidasi pemenangan suara perempuan kader akhwat PKS dibuka dengan senam Srikandi RODA yang pandu oleh Santika (Barisan Putri Keadilan). Setelah suasana memanas, semangat juang para kader dibakar dengan sambutan dr. Hadiasri Widiasari (istri Calon Bupati Karanganyar 2018). "Perempuan harus berpartisipasi, perempuan jangan hanya menjadi penonton (Pilkada Karanganyar) karena para perempuan adalah bagian penting dalam sejarah Pilkada Karanganyar."
dr. Ari memotivasi para kader perempuan agar terus bergerak. Para kader tidak boleh takut jika masyarakat di sekeliling rumah belum mendukung RODA. Semua pintu masyarakat harus diketuk. "Jangan takut jika sekeliling rumah belum mendukung RODA. Ketuk pintunya. Pastikan sekeliling rumah memilih dan memenangkan RODA. Jika tdk berani (bergerak) sendiri, minder, maka ajak kader yang lain," kata dr. Ari. dr. Ari menegaskan agar para kader tidak bersikap mengecewakan pasangan calon yang diusung dan para relawan yang telah mendukung.

"Jangan sampai ada kader PKS yg EGP, (emang gue pikiran). Para relawan yang bukan kader PKS rela berjuang dengan harta dan tenaga. Relawan getol memperjuangkan Pak Rohadi Bu Ida. Maka saya malu kalau ada kader yang tidak berjuang," ucapnya dengan lantang. Beliau dalam sambutannya juga meminta para kader agar tidak ragu apalagi underestimate dengan para tokoh atau warga masyarakat terhadap RODA. Beliau menceritakan peristiwa mendapat dukungan dari orang-orang yang tidak terduga. "Saya pernah jagong ke Jatiyoso datangnya sudah telat. Saya bertemu sama seorang Bapak-Bapak yang secara penampilan seperti 'preman'. Bicaranya sangat keras. Lalu dengan sopan santun saya matur, Bapak mohon doa dan dukungan untuk RODA Rohadi Ida," cerita beliau. "Bapak itu menjawab, sebelum njenengan matur, saya sudah mendukung RODA," tutur dr. Ari. Di akhir sambutannya, dr. Ari mengatakan, "Roda akan terus menggelinding sampai tanggal 27 Juni 2018. Jika kita bersatu padu, maka insya Allah atas ridho Allah, Rohadi Ida menjadi Bupati dan Wakil Bupati Karanganyar 2018-2023." (WP)

COMMENTS

BLOGGER: 1
Loading...
Name

Artikel,17,Berita,111,Fraksi,18,Kegiatan,74,Parlemen,20,Pilkada,16,
ltr
item
DPD PKS Karanganyar: Para Relawan Sudah Berjuang Sekuat Tenaga, Kader PKS Jangan Kalah
Para Relawan Sudah Berjuang Sekuat Tenaga, Kader PKS Jangan Kalah
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhf-1gMx99BEccAuvHD-sU7ldmtrtq_7s7hU0m2-FWaFoJOlgflOVjhHdE2AJLcMLxix-RsTgQ1WGeWpjIEJARVCRyoOc8WMfcyoVFUfsA49pzyVwuI1prlUkbYPFK2dhBX8cp4DFoQSmw/s640/30706372_2523654324525688_7871063714982526976_n.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhf-1gMx99BEccAuvHD-sU7ldmtrtq_7s7hU0m2-FWaFoJOlgflOVjhHdE2AJLcMLxix-RsTgQ1WGeWpjIEJARVCRyoOc8WMfcyoVFUfsA49pzyVwuI1prlUkbYPFK2dhBX8cp4DFoQSmw/s72-c/30706372_2523654324525688_7871063714982526976_n.jpg
DPD PKS Karanganyar
https://karanganyar.pks.id/2018/04/para-relawan-sudah-berjuang-sekuat.html
https://karanganyar.pks.id/
https://karanganyar.pks.id/
https://karanganyar.pks.id/2018/04/para-relawan-sudah-berjuang-sekuat.html
true
2810973364489944916
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy